Sunday, June 25, 2017

Kontrol Makanan saat Lebaran, Waspada Hati Berselimut Lemak

Hati Berselimut Lemak Gara-gara Kalap Makan Enak Saat Lebaran

 

www.garasitogel.com 
foto: bertha/GARASIhealth


Jakarta, Berbagai jenis makanan berlemak dan bersantan selalu menjadi menu utama setiap Lebaran tiba. Jika berlebihan saat menyantapnya, organ yang paling merasakan dampaknya adalah hati.

"Hati kita bisa aja nggak kuat. Hati kan memetabolisme lemak, kalau terlalu banyak bisa saja hati kita diselimuti lemak," kata dr Prasna Pramita, SpPD-KAI, FINASIM, MARS dari RS Mayapada.

Lemak dan santan yang berlebihan juga berdampak pada organ lain, seperti sistem peredaran darah. Asupan minyak, lemak, dan sejenisnya akan meningkatkan risiko atherosclerosis atau pengerasan dinding pembuluh darah.

Tapi tenang, berbagai risiko tersebut tentu ada penangkalnya. Pertama, hindari asupan yang berlebihan. Kedua, imbangi dengan aktivitas fisik yang cukup. Jika asupan kalori yang masuk sebanding dengan yang dibakar lewat aktivitas fisik, maka seharusnya tidak menjadi masalah.

 

 

sumber: www.garasitogel.com


Penyebab Lutut Sakit Saat Ditekuk

Jakarta, GarasiHealth - Banyak aktivitas yang berkaitan dengan menekuk lutut, misalnya saja mengambil barang yang terjatuh. Namun, saat...